Siaga Pos Pam Antisipasi Covid-19, Babinsa Koramil 16/Pulau Rakayat di Gedung Dekranasda

oleh
oleh

Asahan | Koramil 16/Pulau rakyat Kodim 0208/Asahan Serda Misianto melaksanakan Pos Pam antisipasi Virus Corona ( Covid – 19 ) di Gedung Dekranasda Jln. Jend. A. Yani Kisaran. Jumat ( 08/05/2020).

Dalam hal ini tugas yang dilaksanakan adalah untuk memantau perkembangan penyebaran Virus Corona (Covid-19) yang ada di Wilayah Kisaran, dengan tujuan untuk percepatan penanganan warga yang terkena atau terindikasi penyakit Virus Corona (Covid-19) supaya cepat penanganannya.

Gugus Tugas dibentuk dalam rangka untuk pencegahan penyebaran virus corona, merespon terhadap pasien terjangkit dan diidentifikasi terjangkit virus corona, memulihkan kehidupan sosial, ekonomi, keamanan, budaya yang terpengaruh akibat penyebaran virus. “Seluruh berita valid terkait dengan penanganan covid 19 bersumber dari posko ini” ungkapnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *