Serda Abdullah, Babinsa Koramil 14/Raya Komsos bersama Komunitas tukang jahit di wilayah binaan

oleh -51 Dilihat
Spread the love

Simalungun, Mitrasatu.com — Disela sela kesibukan dan rutinitas kedinasan yang sangat padat,  Koramil 14/Raya   Kodim 0207/Simalungun  Serda Abdullah  melaksanakan komsos dengan tukang jahit Bapak Ferdi di Kelurahan Sondi Raya Kecamatan Raya Kabupaten Simalungun, Senin (30/03/2020).

Seperti yang disampaikan Bapak Ferdi pengusaha jahitan  pakaian ini sudah beliau geluti sejak tahun 1990  yang saat itu usianya baru menginjak remaja. Diusianya yang mulai senja bapak Ferdi, masih dapat bekerja untuk menjahit pakaian demi kelangsungan hidup keluarganya.

Pasang surut dalam usaha menjahit pakaian sdh ia rasakan dan alhamdulillah sampai sekarang  dapat dilalui dan kesuksesan sudah dapat dirasakan dengan berhasilnya anak-anak beliau dalam menempuh pendidikan perguruan tinggi dan juga telah memiliki kendaraan mobil sendiri.

Diakhir perbincangan, bapak Ferdi  berpesan jika ingin sukses agar selalu berihtiar, bekerja keras, dan jangan gampang menyerah. Kesuksesan tidak diraih dengan mudah tapi penuh perjuangan dan kesabaran.

No More Posts Available.

No more pages to load.